Monday, June 11, 2012

Kata Pengantar

I think I ran out of ideas for a title for this first post. Lalu tiba-tiba terbersit "kata pengantar". Mungkin ini sebuah pertanda. Pertanda tingkat kreatifitas otak gue menurun. Kasian yah.

Sebelumnya, gue udah pernah coba buat blog-blog lain. Tapi gak pernah ada yang bener (which means gue-nya yang gak pernah bener). Namun, sebagai individu yang pantang menyerah (dan pengen kembali bener), gue memutuskan buat bikin blog lagi. Ya blog ini jadinya.

Akan diisi dengan apakah blog ini? Tulisan.
Tulisan mengenai apakah? Kehidupan.
Kehidupan siapakah?

Pertanyaan terakhir itulah yang masih menjadi misteri bagi gue. Jadilah sepertinya gue akan menulis tentang kehidupan gue aja deh dulu kali ya. Setidaknya untuk sementara.

Don't worry, nothing really ever happens to me. Jadi tak perlu waspada akan kehadiran konten-konten yang tidak senonoh atau semacamnya. Gue anak baik-baik kok. Yakin deh yakin.

But just as a warning, kadang gue suka nulis hal-hal yang gak relevan dengan apapun yang kira-kira anda-anda sekalian anggap penting untuk dibaca maupun dibahas. Tapi kadang ada hal-hal yang berguna juga lhooo (mungkin).

Singkat kata, demikian sekilas-dua kilas kata pengantar dari gue.

Harap maklum dan salam semangat!

No comments:

Post a Comment